Menyelesaikan Masalah Kelinci yang Sangat Takut pada Pemiliknya

Pendekatan Kelinci dalam kandang Kelinci, yah begitu banyak yang ingin memelihara hewan lucu satu ini. Dia lincah, berbulu lembut, berbadan bulat, melompat-lompat dengan wajahnya yang lucu. Hanya  saja begitu banyak juga masalah tingkah laku pada kelinci. Salah satu masalah tingkah laku pada kelinci adalah sangat takut pada pemiliknya. Masalah tingkah laku kelinci yang sangat takut… Continue reading Menyelesaikan Masalah Kelinci yang Sangat Takut pada Pemiliknya

Kesehatan Mulut Dan Gigi Meningkatkan Kualitas Hidup Anabul

Penyakit gigi dan mulut dapat menyebabkan kualitas hidup hewan berkurang. Penyakit gigi dan mulut dapat disebabkan oleh penumpukan plak/karanf pada gigi akibat sisa-sisa makanan akan menempel pada gusi sehingga akan menumpuk membentuk plak/karang yang menyebabkan bau mulut hingga infeksi bakteri. Gejala yang paling umum adalah perubahan warna gigi terutama pada gigi di area belakang mulut.… Continue reading Kesehatan Mulut Dan Gigi Meningkatkan Kualitas Hidup Anabul

Gigitan Anjing Liar Pada Anabul Dapat Sangat Mematikan

Gigitan anjing liar dapat sangat mematikan bagi anabul Anda. Bagaimana mungkin? apabila gigitan itu berasal dari anjing yang terjangkit rabies. Selain melalui gigitan, virus rabies di lingkungan juga dapat masuk ke tubuh anabul Anda melalui luka (meski hanya luka goresan). Virus yang masuk ke tubuh akan berreplikasi dan menyebar dari saraf bagian tepi ke susunan… Continue reading Gigitan Anjing Liar Pada Anabul Dapat Sangat Mematikan

Makanan dan Obat-obatan untuk Manusia yang Membahayakan Keselamatan Hewan

Mengkonsumsi makanan dan minuman merupakan hal alami yang dilakukan seluruh makhluk hidup, baik manusia, hewan dan tumbuhan. Namun, anda perlu tahu bahwa makanan yang dikonsumsi manusia tidak semuanya bisa dikonsumsi oleh hewan begitupun sebaliknya. Penyayang binatang (pemilik hewan) biasanya senang jika mereka berbagi makanan dan minuman dengan hewan tercinta. Tapi, tahu kah anda ada beberapa… Continue reading Makanan dan Obat-obatan untuk Manusia yang Membahayakan Keselamatan Hewan

Mengenal Secara Ringkas Flu Pada Kucing Dan Bagaimana Mengatasinya

Cat flu yang perlu kita kenali Cat flu atau flu pada kucing secara umum merupakan suatu penyakit yang menginfeksi saluran pernapasan yang disebabkan oleh virus dan bakteri. Penyakit ini biasanya banyak dikenal dengan sebutan medis feline viral rhinotracheitis, feline calicivirus, feline pneumonitis (chlamydia). Sekitar 45-55% penyakit pada saluran pernafasan ini disebabkan oleh virus herpes dan… Continue reading Mengenal Secara Ringkas Flu Pada Kucing Dan Bagaimana Mengatasinya